Erdosteine
Indikasi : Mukolitik, obat pengencer lendir pada gangguan saluran pernapasan akut dan kronik.
Komposisi : Tiap 5 ml Ertix Sirup kering 175 mg/5 ml mengandung Erdosteine 175 mg.
Presentasi : Ertix Dry syrup 175 mg / 5 ml Dus, 1 botol @ 60 ml
Harus dengan resep dokter Simpan di bawah suhu 30°C, terlindung dari cahaya